SEKRETARIAT DPRD BANTEN GERAK CEPAT BERIKAN BANTUAN KEPADA WARGA TERDAMPAK BANJIR


Sekretariat DPRD Provinsi Banten berikan bantuan sosial untuk masyarakat terdampak banjir di Kampung Bojong Kondang, Desa Sukadame, Kecamatan Pagelaran, Jumat (06/12/2024).

Memasuki musim penghujan dengan intensitas tinggi membuat banyak daerah di Kabupaten Pandeglang terendam banjir selama beberapa hari terakhir. Termasuk Kecamatan Pagelaran yang menjadi salah satu daerah dengan puluhan rumah terendam banjir.

Banjir tersebut mengakibatkan warga terganggu dalam menjalankan aktivitas baik aktivitas pendidikan, ekonomi, bahkan kesehatan sehingga warga berharap pemerintah dapat memberikan bantuan.

Lihat di Youtube
dprdbanten,sekretriatdprdbanten,bencanaalam,banjirpandeglang,banjirpatia,tanggapbencana,pengobatangratis,bantenmaju,bantenjawara,bptv

Bagikan :
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Email